Hai adik-adik kelas 2 SD, berikut ini Osnipa akan membahas materi mengenai kesetaraan nilai sekelompok pecahan uang. Pembahasan akan fokus kepada Urutkanlah Harga Alat Tulis di Bawah Ini dari Paling Murah!
Kesetaraan Nilai Sekelompok Pecahan Uang
Sebuah pensil dengan harga Rp. 500,00 dapat dibayarkan dengan 3 keping uang seratus dan 1 keping uang duaratus.
500 = 100 + 100 + 100 + 200
Atau dibayar dengan 1 keping uang seratus dan 2 keping uang duaratus.
500 = 100 + 200 + 200
Ayo perhatikan beberapa harga alat tulis berikut!
Urutkanlah harga alat tulis di bawah ini dari yang paling murah!

Urutan harga barang dari yang paling murah:
Pembahasan:
penghapus, pensil, dan bolpoin
Siti memiliki uang Rp2.000,00. Barang apa saja yang dapat ia beli?
Pembahasan:
Alternatif 1
Barang yang dapat dibeli Siti adalah pensil, penghapus, dan pulpen:
500 + 400 + 700 = 1.600
Alternatif 2
Barang yang dapat dibeli Siti adalah 2 pensil dan 1 bolpoin
500 + 500 + 700 = 1.700
Alternatif 3
Barang yang dapat diberli Siti adalah 2 bolpoin dan 1 pensil
700 + 700 + 500 = 1.900
Demikian pembahasan mengenai Urutkanlah Harga Alat Tulis di Bawah Ini dari Paling Murah! Kelas 2 SD. Semoga bermanfaat.