OSNIPA.COM – Hai pengunjung Osnipa, berikut ini Osnipa akan membahas pertanyaan Siapa nama kuda di Toy Story 2? Semoga bermanfaat ya.
Siapa nama kuda di Toy Story 2?
Pembahasan:
Nama kuda di Toy Story 2 adalah Bullseye.
Bullseye adalah kuda milik kelompok mainan koboi Woody zaman dulu, Woody’s Roundup. Dalam filmnya, semenjak Woody terpisah dengan kelompoknya ini, Bullseye menjadi kuda rekan koboi wanita Woody, Jessie (Joan Cusack).
Demikian pembahasan mengenai Siapa nama kuda di Toy Story 2? Semoga bermanfaat ya.