Hai adik-adik kelas 5 SD, berikut ini Osnipa akan melanjutkan membahas soal-soal di buku Senang Belajar Matematika untuk kelas 5 SD. Kali ini soal-soal yang akan dibahas mengenai bangun ruang limas segiempat dan limas segitiga. Semoga Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 175, 176, 179 bermanfaat.
Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 175
Hitunglah volume limas di bawah ini!

Pembahasan:
1. Panjang alas (p) = 12 cm
Lebar alas (l) = 6 cm
Luas alas = p x l
Luas alas = 12 x 6
Luas alas = 72 cm²
Tinggi limas = 10 cm
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 72 x 10
Volume limas = 240 cm³
Jadi volume limas tersebut 240 cm³
2. Panjang alas (p) = 12 cm
Lebar alas (l) = 6 cm
Luas alas = p x l
Luas alas = 12 x 6
Luas alas = 72 cm²
Tinggi limas = 8 cm
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 72 x 8
Volume limas = 192 cm³
Jadi volume limas tersebut 192 cm³
3. Sisi alas (s) = 7 cm
Luas alas = s x s
Luas alas = 7 x 7
Luas alas = 49 cm²
Tinggi limas = 15 cm
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 49 x 15
Volume limas = 245 cm³
Jadi volume limas tersebut 245 cm³
4. Panjang alas (p) = 16 cm
Lebar alas (l) = 9 cm
Luas alas = p x l
Luas alas = 16 x 9
Luas alas = 144 cm²
Tinggi limas = 13 cm
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 144 x 13
Volume limas = 624 cm³
Jadi volume limas tersebut 624 cm³
Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 176
1. Sebuah limas sisi alasnya berbentuk persegi panjang dengan panjang 8 cm dan lebar 5 cm. Jika tinggi limas 12 cm, berapakah volume limas tersebut?
Pembahasan:
Panjang alas (p) = 8 cm
Lebar alas (l) = 5 cm
Luas alas = p x l
Luas alas = 8 x 5
Luas alas = 40 cm²
Tinggi limas = 12 cm
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 40 x 12
Volume limas = 160 cm³
Jadi volume limas 160 cm³
2. Sebuah mainan piramida alasnya berbentuk persegi dengan panjang sisi 8 cm. Jika tinggi piramida 12 cm, tentukan volumenya!
Pembahasan:
Sisi alas = 8 cm
Luas alas = s x s
Luas alas = 8 x 8
Luas alas = 64 cm²
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 64 x 12
Volume limas = 256 cm³
Jadi volume limas 256 cm³
3. Sebuah limas alasnya berupa persegi panjang dengan panjang 16 cm dan lebar 12 cm sedangkan tingginya adalah 15 cm. Berapa setengah volume limas tersebut?
Pembahasan:
Panjang alas (p) = 16 cm
Lebar alas (l) = 12 cm
Luas alas = p x l
Luas alas = 16 x 12
Luas alas = 192 cm²
Tinggi limas = 15 cm
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 192 x 15
Volume limas = 960
Volume setengah limas = 1/2 x 960
Volume setengah limas = 480 cm³
Jadi volume setengah limas tersbeut 480 cm³
4. Sebuah limas segiempat T.KLMN dengan alas berbentuk persegi panjang KL = 10 cm, LM = 6 cm, dan tinggi limas adalah 8 cm. Hitunglah volume limas tersebut!
Pembahasan:
Panjang alas (p) = 10 cm
Lebar alas (l) = 6 cm
Luas alas = p x l
Luas alas = 10 x 6
Luas alas = 60 cm²
Tinggi limas = 8 cm
Volume limas = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas = 1/3 x 60 x 8
Volume limas = 160 cm³
Jadi volume limas tersebut 160 cm³
5. Alat pencetak kue berbentuk limas segi empat. Luas alasnya 64 cm² dan volumenya 192 cm³. Berapa tinggi alat pencetak kue tersebut?
Pembahasan:
Luas alas limas = 64 cm²
Volume limas = 192 cm
Tinggi limas = (3 x volume limas) : luas alas
Tinggi limas = (3 x 192) : 64
Tinggi limas = 576 : 64
Tinggi limas = 9 cm
Jadi tinggi limas tersebut 9 cm
6. Bibi membuat kue tradisional dari tepung ketan yang berbentuk limas dibungkus daun pisang. Tiap kue alasnya persegi dengan sisi 8 cm, adapun tinggi kue 9 cm. Jika ibu membuat 200 kue ketan, berapa volume seluruhnya?
Pembahasan:
Sisi alas = 8 cm
Luas alas = s x s
Luas alas = 8 x 8
Luas alas = 64 cm²
Tinggi kue = 9 cm
Volume kue = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume kue = 1/3 x 64 x 9
Volume kue = 192 cm
Jika ibu membuat 200 kue ketan
Volume seluruh kue ibu = 200 x 192
Volume seluruh kue ibu = 38.000 cm³
Jadi volume seluruh kue ibu 38.000 cm³
Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 179
Hitunglah volume limas di bawah ini!
1. Limas segitiga
Alas segitiga = 6 cm
Tinggi segitiga = 8 cm
Luas alas = 1/2 x alas x tinggi
Luas alas = 1/2 x 6 x 8
Luas alas = 24 cm²
Tinggi limas = 12 cm
Volume limas segitiga = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas segitiga = 1/3 x 24 x 12
Volume limas segitiga = 96 cm³
Jadi volume limas tersebut 96 cm³
2. Limas segitiga
Alas segitiga = 8 cm
Tinggi segitiga = 12 cm
Luas alas = 1/2 x alas x tinggi
Luas alas = 1/2 x 8 x 12
Luas alas = 1.152 cm²
Tinggi limas = 16 cm
Volume limas segitiga = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume limas segitiga = 1/3 x 1.152 x 16
Volume limas segitiga = 6.144 cm³
Jadi volume limas tersebut 6.144 cm³
Selesaikanlah soal di bawah ini!
1. Sebuah suvenir gantungan kunci berbentuk limas segitiga, volumenya 7200 mm³ dan luas alasnya 600 mm². Berapa tinggi suvenir tersebut?
Pembahasan:
Souvenir berbentuk limas segitiga
Volume = 7200 mm
Luas alas = 600 mm²
Tinggi souvenir = (3 x volume) : luas alas
Tinggi souvenir = (3 x 7200) : 600
Tinggi souvenir = 36 mm
Jadi tinggi souvenir tersebut 36 mm
2. Edo memiliki mainan berbahan kayu halus berbentuk limas segitiga. Tinggi mainan itu 24 cm. Alasnya berbentuk segitiga siku-siku berukuran 15 cm, 20 cm, dan 25 cm. Gambarlah mainan tersebut disertai dengan ukurannya, kemudian hitunglah volume mainan tersebut!
Pembahasan:
Alas segitiga = 15 cm
Tinggi segitiga = 20 cm
Luas alas = 1/2 x alas x tinggi
Luas alas = 1/2 x 15 x 20
Luas alas = 150 cm²
Tinggi limas = 24 cm
Volume = 1/3 x luas alas x tinggi
Volume = 1/3 x 150 x 24
Volume = 1.200 cm³
Jadi volume mainan Edo 1.200 cm³